PELABUHAN GUNUNGSITOLI

PT Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional 1 Cabang Gunung Sitoli

Pelabuhan ini merupakan pintu gerbang utama memasuki Kepulauan Nias. Pelabuhan Gunungsitoli berperan dalam pembangunan ekonomi/ perdagangan di Nias, serta menghubungan kabupaten Nias dengan daerah lainnya.

Pada masa Kolonial Belanda Pelabuhan Gunungsitoli dipindahkan dari Moawo ke pusat kota di Kelurahan Pasar. Tahun 1980 pelabuhan dipindahkan lagi ke Kelurahan Labuhan Angin.

Informasi